Teh Hijau Untuk Kamu Yang Mau Cantik Alami
Siapa yang tidak menyangka akan manfat teh hijau untuk kesehatan. Semua orang pasti setuju bahwa kita tau teh hijau hanya untuk minuman saja. Akan tetapi sebetuknya ada banyak manfaat yang tersembunyi diantaranya untuk kesehatan kulit dan tubuh
Teh hijau atau yang biasa disebut green tea memang sangat banyak manfaat yang terkandung didalamnya. Untuk kamu yang belum tau berikut kami informasikan manfaat dari teh hijau itu sendiri
1. Membuat Kulit Wajah Menjadi Halus. Green tea dapat digunakan sebagai scrub. Scrub green tea ini dapat membantu mengangkat sel kulit mati sehingga menghilangkan kusam pada kulit wajah. Selain dari itu dengan terangkatnya sel kulit mati akan membuat regenerasi kulit menjadi lebih cepat, sehingga sel kulit baru yang lebih elastis akan menjadikan kulit menjadi halus dan lebih cerah.
2. Menyegarkan kulit kering. Selain menjadi scrub, green tea juga dapat digunakan menjadi toner. Toner green tea ini dibuat dengan cara biasa ketika hendak meminumnya namun tanpa gula. Diamkan hingga dingin dan semprotkan atau percikkan ke wajah Anda. Toner green tea akan memnatumenyegarkan kulit wajah yang kering, karena toner green tea dapat mempertahankan kelembaban kulit.
3. Membuat kulit wajah lebih kencang. Green tea mengandung vitamin B dan vitamin E yang sangat bermanfaat untuk menjaga kesehatan kulit. Dengan kedua kandungan tersebut wajah Anda akan lebih elastis dan lebih kencang. Caranya adalah buatlah seduhan green tea lalu diamkan selama semalam. Keesokan harinya gunakan air green tea tersebut untuk membasuh muka.
4. Menyembuhkan iritasi kulit. Green tea dapat membatu mengurangi iritasi pada kulit terutama kulit wajah yang diakibatkan oleh gigitan nyamuk, ataupun bekas jerawat. Hal ini dkarenakan green tea mengandung antiimplamasi dan juga memiliki eek sejuk pada luka iritasi sehingga mudah sembuh. Caranya adalah dengan menggunakan ampas green tea sebagai masker, gunakan selama kurang lebih 10 menit lalu bilas dengan air bersih.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
-
Anak-anak berdasarkan fase perkembangan dan usia, rentan terkena sakit atau cedera. Salah satu penyakit yang paling umum dihadapi anak adala...
-
Menjaga Kulit Anak Tetap Sehat Selama Karantina b erl Kulit merupakan organ terluar yang melindungi tubuh. Tak hanya pada orang dewasa, kuli...
-
Day Cream dan Night Cream yang Fenomenal https://creampemutihwajah.net/manfaat-lightening-day-cream-dan-night-cream-b-erl-skincare/ Setiap...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.